Proyek Penulisan dan Penerbitan Puisi Anak

Yuk nulis puisi untuk anak-anak kita.

Proyek Penulisan dan Penerbitan Cerpen

Terbitkan cerpen Anda jadi buku ber-ISBN

Proyek Penerbitan Cerpen Anak

Anak-anak pun perlu bacaan yang baik. Yuk nulis dan nerbitkan cerita pendek untuk anak.

Karyatunggalkan Puisimu!

Yuk terbitkan puisinya dalam buku karya tunggal

Terbitkan 5 Puisi

Punya 5 puisi? Yuk terbitin bareng-bareng jadi buku ber-ISBN.

Penerbitan 500 Puisi Akrostik

Terbitkan puisi akrostikmu jadi buku 500 AKROSTIK ber-ISBN.

Proyek Penerbitan Kisah Pengalaman Inspiratif Pendek Guru

Tuliskan pengalaman inspiratif Anda sebagai guru dan terbitkan jadi buku ber-ISBN.

Proyek Penerbitan Kisah Pengalaman LUCU Guru

Tuliskan pengalaman LUCU Anda sebagai guru dan terbitkan jadi buku ber-ISBN.

Proyek Penerbitan Best Practices

Terbitkan best practices Anda jadi buku ber-ISBN.

Proyek Penerbitan Best Practices

Terbitkan artikel pendidikan Anda jadi buku ber-ISBN.

Penerbitan 5000 Pantun Pendidikan

Terbitkan pantun pendidikan dalam 5000 PANTUN PENDIDIKAN

Senin, 04 September 2017

Di Matamu Kulihat Surga, Kumpulan Puisi Komunitas Guru Menulis

Di Matamu Kulihat Surga, Kumpulan Puisi Komunitas Guru Menulis

Di Matamu Kulihat Surga, Kumpulan Puisi Komunitas Guru Menulis

Detil Produk
Kode: 0114
Judul: Di Matamu Kulihat Surga
Penulis: Ita Khairani, Ipah Latipah, Rozi Riza Julianti, Zaniza
Terbit: Aug-17
Tebal: 108 halaman
Ukuran: 145x210 mm
ISBN: 978-602-6688-15-6
 Harga: Rp40,000

Buku kumpulan puisi ini diberi judul Di Matamu Kulihat Surga, diambil dari salah satu puisi karya Dra Zaniza yang berkisah tentang syukurnya kepada orang tuanya yang telah rela berkurban baginya. Buku kumpulan puisi kali ini didominasi oleh puisi cinta romansa dan puisi religi. Di dalamnya pembaca akan menemukan banyak doa, ungkapan kekaguman, syukur, ungkapan kebahagiaan, namun juga kekecewaan dan patah hati. Selain itu juga ada kegelisahan terhadap situasi lingkungan kemasyarakatan yang mencuat akhir-akhir ini di negeri ini.


Puisi Ita Khairani ~ 1
Warna Jiwamu ~ 2
Sumur Tua ~ 3
Tugasku ~ 3
Baktimu ~ 4
Purnama ~ 4
Topeng ~ 5
Sujud ~ 5
Untukmu Anak Negeri ~ 6
Pelangi Negeriku ~ 7
Dunia ~ 7
Jagat Raya ~ 8
Tahta ~ 8
Asa Jiwa ~ 9
Asa Kehidupan ~ 9
Jangan Tanyakan Arti Kesetiaan ~ 10
Sang Surya ~ 10
Waktu ~ 10
Anakku ~ 11
Amarah ~ 11
Keampunan ~ 12

Puisi Ipah Latipah ~ 13
Cinta Itu … Tak Pernah Terbeli ~ 14
Kembara Cinta di Titian-Nya ~ 15
Kidung Cinta Seorang Guru ~ 16
Raja di hatiku ~ 17
Tidakkah Kau Rindukan Surga ~ 18
Rindu hati … Hampiri Telaga Nabi ~ 19
Tegarlah … karena-Nya ~ 20
Serenada Cinta-Nya ~ 21
Membaca Semesta Hati ~ 22
Indahkan Perjuangan ~ 23
Kembara Terindah ~ 24
Ketika Aku Tak Sempurna ~ 25
Mahabah Rindu ~ 26
Langgam Cinta ~ 27
Firdauskan Cinta Kami ~ 28
Menyapa Hikmah ~ 29
Hadirmu Menjadi Cahaya ~ 30
Antara Kau dan Aku ~ 31
Rumah yang Tak Dirindukan ~ 32
Cahaya di Atas Cahaya ~ 33
Tersenyumlah Sayang ~ 34

Puisi Rozi Riza Julianti ~ 35
Sahabat ~ 36
Dunia dongeng itu indah ~ 37
Sebuah Drama ~ 38
Sujudku ~ 39
Sang Kegelapan ~ 40
Aku Pasti Bisa ~ 41
Rindu Untukmu ~ 42
Lelah Disiksa Rindu ~ 43
Biarkan sang waktu menghapus semuanya ~ 44
Penyesalan ~ 45
Mungkin bukan aku ~ 46
Apakah itu maaf ~ 47
Biarkanku pergi ~ 48
ku tak mau terlahir di dunia ini ~ 49
Seraut Wajah yang Dirindukan ~ 50
pesonamu ~ 51
Penyesalan ~ 52
Sahabat ~ 53
Ibu ~ 54
Rindu ~ 55

Puisi Zaniza ~ 57
Andaikan I ~ 58
Andaikan II ~ 59
Andai Rumput Bisa Bicara ~ 60
Di Atas Sajadah Itu ~ 61
Ungkapan Rindu ~ 62
Wajah-Wajah Negeriku ~ 63
Hiasan Dinding Bisu ~ 64
Sunyi di Balik Rembulan ~ 65
Dengan Air Mata ~ 66
Ketika Gema Azan Mengalun ~ 67
Untaian Kata ~ 68
Kau ~ 69
Di Matamu Kulihat Surga ~ 70
Kerinduan ~ 72
Menjemput Asa Menggapai Bintang ~ 73
Manusia Bertopeng ~ 74
Akhir Hidup Sang Petualang Uang ~ 76
Sajak Buat Ibu
(almarhumah) ~ 78
Membaca Langit ~ 80
Negeri Seribu Pesona ~ 81
Episode Terakhir ~ 82
Lelaki Di seberang Lautan ~ 83

Setandan Pisang, Kumpulan Puisi Zelny Indrayani

Setandan Pisang, Kumpulan Puisi Zelny Indrayani

Setandan Pisang, Kumpulan Puisi Zelny Indrayani

Detil Produk
Kode: 0109
Judul: Setandan Pisang Kumpulan Puisi Zelny Indrayani
Penulis: Zelny Indrayani, S.S., S.Pd.
Terbit: Aug-17
Tebal: 128 halaman
Ukuran: 145x210 mm
ISBN: 978-602-6688-10-1
Harga: Rp40,000

Puisi Religi ~ 11
Cermin Kehidupan Menuju Sang Khalik ~ 12
Kupu-Kupu Cantik ~ 13
Kesaksian Kebesaran-Mu ~ 14
Kembali Pada-Nya ~ 15
Rintihan Sabda Cinta Ilahi ~ 16
Renungkan ~ 17
Tetesan Air Mata di Atas Sajadah ~ 18
Cerminan Hati Beriman ~ 19
Pasrah ~ 20
Deraian-Deraian Air Mata ~ 21
Sedekah ~ 22
Kembalikan Pada-Nya ~ 23
Kupetik Surga Lewat Kata ~ 24
Resolusi Hidup ~ 25
Bunga Akhir Zaman ~ 26

Ratapan dan Kritik Sosial ~ 27
Anak Ingusan ~ 28
Rintihan Anak Perbatasan ~ 29
Manusia Setengah Hati ~ 30
Teater di Balik Awan Hitam ~ 31
Di Atas Bumi Liurmu Mengalir ~ 32
Ketenaran Global ~ 33
Katanya dan Masih Banyak ~ 34
Sayang Seribu Sayang ~ 36
Pinggiran Trotoar ~ 37
Diary Toleransi ~ 38
Literasi Anak Perbatasan ~ 39
Cintai Anak Negeri ~ 40
Badai Akhlak ~ 41
Pengejar Karier ~ 42
Jeritan Menahun ~ 43
Rintihan Berdarah Lewat Visa ~ 44
Kau dan Aku Beda ~ 45
Ada Apa dengan Bangsa Ini ~ 46
Satu Senyuman ~ 47
Hanya Sebatas Atribut ~ 48

Romansa ~ 49
Kisah Cintaku ~ 50
Secangkir Kopi ~ 51
Rasa Stroberi Untukmu ~ 52
Setitik Cinta Abadi ~ 53
Syair-Syair Untukmu ~ 54
Pengorbanan Cinta ~ 55
Kado Terindah ~ 56
Lewat Kisah Ini ~ 57
Potret Kerinduan ~ 58
Sepenggal Rasa ~ 59
Tak Seindah Pelangi ~ 60
Tinta Cinta ~ 61
Bahagia ~ 62
Cuma Kamu ~ 63
Kehilangan ~ 64
Katakan ~ 65
Aku Ingin ~ 66
Cintaku Dalam Doa ~ 67
Kiasan Asa ~ 68

Ode ~ 69
Senandung Pelangi Untuk Ibu ~ 70
Ibu ~ 72
Perempuan ~ 73
Andaikan ~ 74
Hujan Rintik-Rintik ~ 75
Setandan Pisang ~ 76
Nenekku Sayang ~ 77
Puisi Kerinduan Untuk Ayah ~ 78
Tinta Cinta Sang Pendidik ~ 80
Sang Waktu Tak Akan Mundur ~ 82
Masih Aku Mengenalnya ~ 84
Di Bawah Terik Matahari Pagi ~ 86
Cerita Aku dan Guru ~ 88

Potret ~ 89
Pustaka Kandayan di Perbatasan ~ 90
Sebuah Kaleng ~ 91
Seragam Putih Biru ~ 92
Lorong Impian ~ 93
Kumpulan Keringat Emas ~ 94
Sekolah Impian ~ 95
Koin Dalam Genggaman ~ 96
Yatim Piatu ~ 97
Semangkuk Bubur Ayam ~ 98
Ketika Itu ~ 99

Menemukan Makna ~ 101
Di Sebuah Rak ~ 102
Secuil Bungkam ~ 103
Selembar Cerpen ~ 104
Senyum di Balik Angin ~ 105
Ilmu Dalam Buku ~ 106
Waktu Pasti Berhenti ~ 107
Andai Aku Tahu ~ 108
Peti Kesadaran ~ 109
Bulan Purnama ~ 110
Inikah Hidup ~ 111
Payung di Tengah Gerimis ~ 112
Bersyukur Tanpa Batas ~ 113
Pengabdian Bergelut Dalam Lumpur ~ 114
Kisah Sebuah Novel ~ 115

Alam dan Tanah Air ~ 117
Satukan Indonesia Karena Budaya ~ 118
Corak Budaya ~ 119
Senja di Pelabuhan Tunontaka Nunukan ~ 120
Senja di Kota Nunukan ~ 121
Pramuka Mengalir di Nadiku ~ 122
Hamparan Hijau Kelapa Sawit ~ 123
Hutan Mangrove di Pulau ~ 124
Pemuda Modern ~ 125
Siswa Tidak Mampu ~ 126
Indonesiaku yang Terbaik ~ 127

Jika ingin menerbitkan tulisan Anda menjadi buku ber-ISBN, silakan baca keterangan selengkapnya di: Proyek Penerbitan Buku

Untuk pemesanan hubungi:
WA 08882882749
Facebook: https://www.facebook.com/GuruMenulis2016

Bidadari Cemburu, Kumpulan Cerpen Shanti Agustiani


Bidadari Cemburu, Kumpulan Cerpen Shanti Agustiani

Bidadari Cemburu, Kumpulan Cerpen Shanti Agustiani

Detil Produk
Kode: 0115
Judul: Bidadari Cemburu
Penulis: Shanti Agustiani
Terbit: Aug-17
Tebal: 142 halaman
Ukuran: 145x210 mm
ISBN: 978-602-6688-12-5
Harga: Rp40,000


Bidadari Cemburu sebagai judul yang digunakan untuk buku kumpulan cerpen ini sangatlah pas karena sebagian besar memang bercerita tentang perjuangan wanita—yang terkadang mencemburui hal lain padahall sifat kencantikan lahir batin itu sendiri telah dimilikinya secara kodrati.

Perempuan akan senantiasa menjadi inspirasi, meninggalkan jejaknya pada anak-anak bangsa. Yang terdidik akan mendidik, yang tersayang akan menyayang, yang Rahim senantiasa melengkapi yang Rahman. Bidadari pun akan cemburu pada wanita yang menginspirasi dunia. Siapa sih bidadari itu? Yuk baca jejaknya pada kumpulan cerpen ini!


Memuat 20 cerpen dengan jdul-judul seperti berikut:
  1. Bidadari Cemburu
  2. Celoteh Ubur-Ubur
  3. Cincin Ibu
  4. Minimal
  5. Jamilah Bukan Jameelah
  6. Tenda Kolong Langit
  7. Lelaki Perahu
  8. Manusia-Manusia Plastik
  9. Masuk Surga Tanpa Kepala
  10. Maylaka, Kertas Putih yang Memudar
  11. Menembus Langit Jannah
  12. Memeluk Rembulan
  13. Pangeran Sastra dan Abang Relawan
  14. Pejuang Pelangi
  15. Pengantin Hoax
  16. Ranjang Tak Bertepi
  17. Selendang Takdir
  18. Semenjak Itu
  19. Tercabiknya Hijab Perempuan
  20. Tiga Makam

Jika ingin menerbitkan tulisan Anda menjadi buku ber-ISBN, silakan baca keterangan selengkapnya di: Proyek Penerbitan Buku

Untuk pemesanan hubungi:
WA 08882882749
Facebook: https://www.facebook.com/GuruMenulis2016