Jumat, 13 Maret 2020

Desrianti, Anggota KGM dari Sumatera Barat


Desrianti, S.Pd. adalah seorang guru yang diberi tugas tambahan sebagai kepala sekolah di SDN 25 Baringin Batusangkar, Sumatera Barat. Penulis memiliki moto: Merenunglah untuk hari kemarin, tersenyum untuk hari ini, berencanalah untuk hari esok. Penulis sangat suka pada dunia tulis menulis. Sejak sekolah dasar senang membuat cerita anak dan menulis puisi. Penulis memiliki dua orang anak yaitu Tegar prima Yastisio dan Gilang Ramadhan yastisio. Menikah dengan Yendri Adi Saputra, S.H.

Karya Bersama Komunitas Guru Menulis

CERPEN DAN KISAH


Mengantepi Rasa Rambang: Kumpulan Kisah di Tengah Pandemi
Judul tulisan: "Ternyata Rindu Itu Tetap ada"



Kala yang Tak Kusangka: Kumpulan Puisi Pandemi #2
Judul puisi:
Virusmu Sebagai Refleksi Diri
Dirimu Amat Kecil
Menunggu Sang Malam dalam Sinarannya







3 Alinea Ayah: Kisah Pengalaman
Petani Kotor, Sejadah Kusam, dan Bulan Ramadhan


3 Alinea Ibu
Kekuatan di Balik Kelemahan



PUISI




Gerimis Senja: Kumpulan Puisi Oktober 2018 #5
Duka Kita
Untukmu Ibu
Pelangi di Hati
Jika Aku Besar Nanti
Ayah …
Andai Aku Jadi Bintang
Kami Bersamamu


Judul: Kutemukan Bayangmu dalam Secangkir Kopi: Kumpulan Puisi Oktober 2018 #7
Bertasbih dalam Kesepian
Senyummu Adalah Nafasku
Rasa Cinta Oemar Bakri
Cermin Pendidikan Hari Ini
Kutatap langit perlahan memudar
Menjelang Hari Yang di Tunggu


Malam Super Blue Bloood Moon Kumpulan Puisi untuk Bulan Penuh Kedua
Rembulan Menangis Lagi
Seberkas Sinar dalam Kegelapan
Selamat Malam Rembulan
Rindu dalam Dekapan Rembulan
Indahnya Malamku


matahari bulan bintang Kumpulan Puisi untuk Anak dan Remaja
Air Mata Bunda
Biola Tak Berdawai
Air
Bulan Yang Ku Rindu
Sekolah Rimba
Di mana Senyum Alamku
Si Botak
Matahari
Si Cantik
Sahabat Sejati
Pembangun Insan Cendikia
Gempa
Bunda
Rindu Untuk Kasih
Elang
Mimpi Dalam Bintang
Kidung
Jangan Jual Negeriku
Aku Rindu Sang Penari
Kerinduan


Pantun Nusantara, Kumpulan Pantun Komunitas Guru Menulis #3



Ulat Bulu: Kumpulan Puisi Anak 2019 #1
Pesona Tak Pernah Padam
Senyum Bunda dalam Keletihan
Pahlawan Bangsaku
Negeriku Indonesia
Sahabat Sejati


Waktu Teduh: Kumpulan Puisi Komunitas Guru Menulis
Puisi Cinta
Kukemas dalam Rindu
Kasih Bayangan
Sejuta Asa Cinta
Cinta Tak Kenal Warna
Cinta Sejati
Sajak Cinta
Cinta Bukan Imitasi
Cinta Dari Surga
Rindu Yang Membeku


Leak Cinta: Kumpulan Puisi #30
Melati Tak Sunyi Lagi
Negeri Kami Suci
Jeritan Hati Sang Ilalang
Kenangan di Kota Budaya

0 komentar:

Posting Komentar