Minggu, 22 Maret 2020

Landriani Nurdin, guru SD, anggota Komunitas Guru Menulis dari Pekanbaru

Landriani Nurdin, guru SD, anggota Komunitas Guru Menulis dari Pekanbaru


Landriani Nurdin, S.Pd. Seorang guru di SD Negeri 25 Kec. Rumbai Pesisir, Pekanbaru, Provinsi Riau. Lahir di Payakumbuh, 17 Oktober 1987. 2008 mulai mengabdi sebagai guru di SDN 30 Mangkubumi Kec. Rumbai sebagai guru kesenian. 2009 diangkat menjadi PNS dan mulai mengabdikan diri di SDN 25 Pekanbaru sampai sekarang. Tidak bercita-cita menjadi guru tetapi meyakini profesi ini akan memberinya masa depan yang cerah. Memiliki prinsip: Jangan pernah katakan tidak bisa jika kita belum mencobanya dan belajarlah bersyukur dan mencintai apa yang sudah kita miliki. Yakin dan lakukan adalah kunci dari keberhasilan.

Karya Bersama Komunitas Guru Menulis


Menjemput Senja di Palu Donggala: Kumpulan Puisi November 2018
Rajut Asa
Dengar Rasaku
Aku Impianmu
Sekolahku
Pengabdianku

Tidak ada komentar:

Posting Komentar