Jika Anda memiliki 10 cerpen, Anda bisa menerbitkannya menjadi buku kumpulan cerpen karya tunggal atau karya solo bersama penerbit Anggota IKAPI.
Kirimkan 10 cerpen dalam 1 (satu) file Office Word ke terbitkanbuku@gmail.com.
Sertakan- Foto KTP
- Foto diri
- Narasi biodata
Starat dan Ketentuan
- Mengisi form DATA PENULIS yang akan disampaikan dalam email balasan ketika Anda sudah mengirimkan naskah.
- Sanggup membiayai penerbitan ini sebesar Rp955.000. Mohon dipahami ini bukan biaya pembelian buku melainkan biaya penerbitan yang mencakup biaya edit, layout, desain cover, administrasi, biaya cetak contoh terbit, serta biaya administrasi penerbitan.
- Tebal isi buku maksimal 72 halaman. Jika lebih, setiap halaman kelebihannya akan dikenai biaya tambahan sebesar Rp8.000 per halaman.
- Anda akan mendapatkan 10 eksemplar buku sebagai contoh terbit dan selembar sertifikat. Jika membutuhkan lebih dari 10 eksemplar, Anda bisa memesan buku tambahan dengan diskon penulis 25%.
Jumlah Cerpen
Apakah harus 10 cerpen? Jika Anda mau, Anda bisa menerbitkan minimal 7 cerpen untuk menjadi buku karya tunggal. Ketentuannya sebagai berikut:
Jumlah |
Maksimal |
Biaya |
Jumlah |
7 |
36 hal. |
Rp 580,000 |
6 eks. |
8 |
44 hal. |
Rp 695,000 |
7 eks. |
9 |
56 hal. |
Rp 815,000 |
8 eks. |
10 |
72 hal. |
Rp 955,000 |
10 eks. |
Maksimal 36 halaman, biaya penerbitan Rp590.000, mendapatkan 6 eks contoh terbit.
Maksimal 44 halaman, biaya penerbitan Rp695.000, mendapatkan 7 eks contoh terbit.
Maksimal 56 halaman, biaya penerbitan Rp815.000, mendapatkan 8 eks contoh terbit.
Maksimal 72 halaman, biaya penerbitan Rp955.000, mendapatkan 10 eks contoh terbit.
Catatan:
Jika jumlah halaman jadi melebihi batas maksimal maka akan masuk ke perhitungan berikutnya. Misalnya penulis mengirimkan 7 cerpen (dengan mengandaikan biaya kontribusi Rp580.000 dan mendapatkan 6 eks buku contoh terbit); namun setelah diedit dan di-layout ternyata jadi 40 halaman (melebihi batas maksimal 36 halaman untuk 7 cerpen), maka perhitungannya masuk ke kelompok berikutnya dengan biaya kontribusi Rp695.000 dan akan mendapatkan 7 eks buku contoh terbit. Demikian seterusnya.
Spesifikasi cetak dan finishing buku
Jika ketebalan buku kurang dari 60 halaman, buku akan dijilid kawat. Untuk buku dengan ketebalan 60 halaman ke atas, buku akan dijilid perfect.
Anda bisa memilih kertas isi buku: HVS 70 gram (putih, lebih berat) atau bookpaper 57 gram (agak kuning, ramah lingkungan).
Penting:
- Naskah Anda akan melewati proses penerbitan standar dan akan diterbitkan oleh Penerbit Anggota IKAPI. Naskah Anda akan benar-benar diedit (dari segi isi dan bahasa) oleh seorang editor.
- Mohon tidak mengirimkan naskah jika Anda tidak menyepakati dengan segala ketentuan yang tertulis mengenai proyek ini.